Info Sekolah
Senin, 25 Nov 2024
  • Guru SMKN 10 Semarang Juara 1 Lomba Guru Inovatif dan Dedikatif Tingkat Jawa Tengah ##SMKN 10 Semarang Juara 3 Jambore GTK Hebat 2024 Kategori Kepala SMK Inovatif

Kategori Blog: Sosialisasi

Orasi Calon Ketua OSIS Menyongsong Gelaran Pesta Pemilihan Ketua OSIS

Diterbitkan : Selasa, 22 Nov 2022
SMKN 10 Semarang akan mengadakan pemilihan ketua OSIS 2022/2023. Serangkaian acara Pemilihan Ketua OSIS diawali dengan orasi dari masing-masing calon di lapangan Upacara SMKN 10 Semarang pada hari ini 17/11/22...

Pekikan Kemerdekaan Bung Tomo dalam Peringatan Hari Pahlawan SMK Negeri 10 Semarang

Diterbitkan : Senin, 14 Nov 2022
Hari Pahlawan diperingati setiap tanggal 10 November untuk mengenang dan menghormati perjuangan pahlawan dalam mempertahankan kemerdekaan. Peristiwa ini merupakan momen bersejarah bagi bangsa Indonesia tepatnya pada 10 November 1945 terjadi..

RA. Kartini dan Memerdekakan Perempuan

Diterbitkan : Minggu, 13 Nov 2022
Perempuan terutama pada masa penjajahan Belanda, selalu menjadi pihak inferior (kelas bawah), mengalami subordinasi, dan mendapatkan stigma bahwa perempuan tidak pantas berpendidikan tinggi. Sehingga hal itu membuat R.A. Kartini tergerak..

Cara Bijak Memanfaatkan Sosmed untuk Pembelajaran Siswa

Diterbitkan : Minggu, 13 Nov 2022
Pesatnya perkembangan teknologi informasi mempengaruhi segala bidang kehidupan dan tidak lepas dari pemanfaatannya dalam bidang pendidikan. Penggunaan teknologi informasi mempengaruhi penyebaran informasi baik di lingkungan akademik maupun non-akademik. Dibandingkan dengan..

Remaja dan Bullying

Diterbitkan : Kamis, 3 Nov 2022
Pada prinsipnya manusia adalah makhluk sosial. Yang mana didefinisikan sebagai makhluk yang membutuhkan individu lain disetiap lini kehidupannya. Kita sebagai manusia setiap hari pasti berinteraksi dengan orang lain contohnya keluarga...